Resep Tumis Brokoli Saus Hoisin

Resep Tumis Brokoli Saus Hoisin - Hallo sahabat resep masakan tersohor, Blog ini kami persembahkan bagi mereka yang menyukai di dalam dunia masak memasak atau mungkin akan menjadikan ide bagi sobat yang berencana membuka usaha kuliner sehingga kumpulan beberapa resep masakan tersohor ini bisa menjadi pilihan pada menu usaha anda. semoga dengan resep masakan ini terbuka nuansa kreativitas dalam membuat menu makanan sehingga semakin kaya keahlian anda di dunia kuliner Resep Tumis Brokoli Saus Hoisin, saya akan semakin menambah terus koleksi resep masakan di blog ini dan semoga dengan bertambahnya hari semakin kaya akan resep masakan dan akan membuat anda tidak bosan untuk berkunjung. baiklah berikut resep masakannya.

Nama Resep Masakan : Resep Tumis Brokoli Saus Hoisin
Nama Resep Masakan : Resep Tumis Brokoli Saus Hoisin

lihat juga


Resep Tumis Brokoli Saus Hoisin

Artikel Brokoli, Artikel Resep Tumis,  Kumpulan Resep Sehat: cara membuat tumis brokoli suas holsin. Brokoli merupakan bahan makanan yang mengandung banyak nutrisi dari mulai kalsiumdan zat besi hingga beberapa vitamin mulai dari vitamin A, B, C, dan K. Nah, kita akan membuatnya menjadi masakan enak.

Bahan dan bumbu:
  • 250 gram brokoli, potong menurut kuntum
  • 150 gram daging ayam, potong dadu
  • 50 gram paprika merah, potong dadu
  • 150 ml air
  • 1/2 sdt garam
  • 3 sdm minyak goreng
  • 50 gram bawang bombay, potong bentuk korek api
  • 3 siung bawang putih, cincang
  • 1 sdt biji wijen
  • 2 sdt minyak wijen
  • 1 sdm saus hoisin
  • 1/2 sdt bubuk merica
  • 1 sdt garam halus

Cara memasak tumis brokoli saus hoisin
  1. Rebus brokoli dengan sedikit garam sampai matang. Angkat, tiriskan.
  2. Panaskan minyak, tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum dan matang.
  3. Masukkan potongan daging ayam dan paprika, masak sampai daging berubah warna.
  4. Tambahkan air, biji wijen, minyak wijen, saus hoisin, merica dan garam. Masak sampai mendidih.
  5. Masukkan brokoli rebus, aduk sebentar dan biarkan bumbu meresap. Angkat, sajkan untuk 4 orang.
Tumis Brokoli Saus Hoisin
Tumis Brokoli Saus Hoisin

Tips: Daging ayam bisa diganti dengan daging sapi atau udang. Jika ingin rasa lebih pedas, ganti paprika dengan cabai merah.


Demikianlah postingan Artikel Resep Tumis Brokoli Saus Hoisin

Resep Masakan Resep Tumis Brokoli Saus Hoisin, dengan berkreasi dan banyak mencoba maka akan semakin kaya keahlian anda semua. baiklah, sekian postingan resep masakan dan jangan lupa lihat juga postingan saya yang lain ya.

Anda sedang membaca artikel Resep Tumis Brokoli Saus Hoisin dan artikel ini url permalinknya adalah https://resepmasakantersohor.blogspot.com/2016/05/resep-tumis-brokoli-saus-hoisin.html Semoga isi yang saya posting diartikel ini dan keseluruhan artikel blog ini bisa memberikan banyak manfaat.

Tag : , ,