Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Enak dan Praktis

Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Enak dan Praktis - Hallo sahabat resep masakan tersohor, Blog ini kami persembahkan bagi mereka yang menyukai di dalam dunia masak memasak atau mungkin akan menjadikan ide bagi sobat yang berencana membuka usaha kuliner sehingga kumpulan beberapa resep masakan tersohor ini bisa menjadi pilihan pada menu usaha anda. semoga dengan resep masakan ini terbuka nuansa kreativitas dalam membuat menu makanan sehingga semakin kaya keahlian anda di dunia kuliner Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Enak dan Praktis, saya akan semakin menambah terus koleksi resep masakan di blog ini dan semoga dengan bertambahnya hari semakin kaya akan resep masakan dan akan membuat anda tidak bosan untuk berkunjung. baiklah berikut resep masakannya.

Nama Resep Masakan : Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Enak dan Praktis
Nama Resep Masakan : Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Enak dan Praktis

lihat juga


Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Enak dan Praktis

Artikel Lauk Pauk, Artikel Masakan Nusantara, Artikel Penyetan,
Ayam Goreng Penyet Sambal IjoPilihan lain untuk resep penyetan adalah Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo, cara membuatnya pun umumnya sama seperti pada Resep Membuat Ayam Penyet Krispy pada ulasan sebelumnya. Yang membedakan disini adalah menggunakan cabai hijau untuk sambalnya. Yups, sekilas lebih mirip Sambal lado Hijau Khas masakan Padang.

Resep Praktis Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Khas Banyuwangi
Resep Praktis Cara Membuat Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo
via img.google.com

Nah, mungkin resep ini bisa bunda coba untuk selingan dan kreasi masakan yang lain. Okey.., kira-kira seperti ini resepnya..

Bahan Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo :

  • 1 ekor ayam (potong menjadi 6 atau 8 sesuai selera)
  • 5 siung bawang putih (haluskan) 
  • 2 batang serai geprek
  • 4 lembar daun jeruk 
  • Kunyit 5 cm (haluskan) 
  • 1 buah jeruk nipis (ambil airnya) 
  • 5 buah kemiri (haluskan) 
  • 1/2 sdt lada halus 
  • Garam (secukupnya) 
  • Kaldu ayam bubuk (secukupnya)


Bahan Sambal Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo:

  • 2 siung bawang putih
  • 1 siung bawang merah 
  • 10 cabe rawit hijau 
  • Garam (secukupnya)


Cara Membuat Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo :
  1. Masak ayam daging bersama batang serai,bumbu-bumbu yang telah dihaluskan dan juga  daun jeruk. Rebus sampai bumbu meresap dengan baik yaa. Kalau sudah, angkat dan dinginkan baru kemudian digoreng dengan minyak panas.
  2. Goreng ayam yang sudah dingin tadi hingga berwarna kuning kecokelatan.
  3. Sambil nunggu menggoreng ayamnya matang, buatlah sambal ijonya. 
  4. Caranya dengan menghaluskan sambal memakai cobek dan ulekan. Jika sambal sudah halus, siram sambal dengan sedikit minyak panas agar rasanya lebih nikmat. 
  5. Saat ayam matang, angkat dan tiriskan. 
  6. Penyet ayam goreng menggunakan sambal ijo. 
  7. Ayam goreng penyet sambal ijo yang barusan dibuat pun siap untuk disajikan. Yummy.. Nyam.. Nyam..


Demikianlah postingan Artikel Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Enak dan Praktis

Resep Masakan Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Enak dan Praktis, dengan berkreasi dan banyak mencoba maka akan semakin kaya keahlian anda semua. baiklah, sekian postingan resep masakan dan jangan lupa lihat juga postingan saya yang lain ya.

Anda sedang membaca artikel Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Ijo Enak dan Praktis dan artikel ini url permalinknya adalah https://resepmasakantersohor.blogspot.com/2016/05/resep-ayam-goreng-penyet-sambal-ijo.html Semoga isi yang saya posting diartikel ini dan keseluruhan artikel blog ini bisa memberikan banyak manfaat.

Tag : , , ,